Kunci Jawaban Tebak Kota Whatsapp – Whatsapp merupakan aplikasi chatting/pesan yang dapat digunakan oleh ponsel pintar (smartphone) guna untuk melakukan obrolan online, berbagi foto, video, file dan lainya. Dengan menggunakan aplikasi Whatsapp, kalian dapat dengan mudah untuk melakukan komunikasi dengan orang lain tanpa batasan jarak.
Aplikasi ini sangat populer diberbagai negara termasuk di Indonesia sendiri. Hal ini tak lain karena Whatsapp memiliki tampilan yang cukup sederhana, sehingga sangat mudah untuk digunakan. Selain itu telah dibekali berbagai fitur menarik yang bisa kalian gunakan seperti Stiker, Gif, Video dan lainya.
Agar dapat menambah keseruan didalam aplikasi Whatsapp, baru-baru ini muncul sebuah Tebak Kota Whatsapp yang dikirim oleh pengguna lain. Dimana kalian harus menjawab pertanyaan tersebut, namun tidak sedikit dari kalian kebingungan mengenai Kunci Jawaban Tebak Kota Whatsapp.
Daftar Isi
Apa itu Tebak Kota Whatsapp?
Sebelum kami memberikan Kunci Jawaban Tebak Kota Whatsapp dibawah ini, mungkin sebagian dari kalian masih belum mengetahui dari permainan ini. Sebenarnya kunci jawaban kota whatsapp merupakan sebuah permainan yang dikirim oleh pengguna lain dengan menggunakan emoticon. Dimana emoticon tersebut merupakan clue/jawaban dari kota yang terdapat di Indonesia.
Permainan ini tak hanya populer pada aplikasi Whatsapp saja, pada aplikasi Twitter juga ramai memperbincangkan permainan tebak kota ini. Hal ini bertujuan agar dapat menambah keseruan dalam melakukan chatting.
Sebenarnya cara bermain tebak kota whatsapp sangat mudah, namun kalian juga harus menggunakan emoticon yang sesuai dengan jawaban. Dibawah ini kami mencoba memberikan cara bermain tebak kota pada aplikasi whatsapp. Silahkan simak baik-baik.
Cara Bermain Tebak Kota Whatsapp
Untuk bermain tebak nama kota di aplikasi whatsapp, kalian dapat menggunakan secara langsung pada menu chat atau juga dapat kirim ke grup. Jika kalian ingin mengirim dengan menggunakan chat, maka secara otomatis kalian harus mengajak teman yang ingin bermain tebak kota whatsapp.
Akan lebih seru jika permainan tebak kota ini dikirimkan pada grup yang kalian miliki, karena mereka akan berlomba-lomba mengetahui jawaban tersebut. Namun seperti yang sudah kami sebutkan diatas, jika ingin memberikan pertanyaan tebak kota gunakan emoticon yang sesuai dengan jawaban/kota yang dituju. Hal ini agar tidak membingungkan teman kalian.
Sebagai contoh, jika jawaban yang dituju adalah Sukabumi maka pertanyaan yang kalian buat yaitu menggunakan emoticon like (suka) lalu ditambahkan gambar bumi. Hal ini tentu akan memudahkan untuk dijawab oleh teman-teman kalian dan pastinya akan masuk akal.
Kunci Jawaban Tebak Kota Whatsapp
Sebenarnya untuk mengetahui kunci jawaban tebak kota whatsapp maupun twitter cukup mudah, karena memang jawaban tersebut seputar wilayah/kota di Indonesia. Namun tidak sedikit orang yang merasa kebingungan mengenai jawaban tersebut, oleh karena itu disini kami akan memberikan jawaban tebak kota pada aplikasi whatsapp secara lengkap.
Berikut ini kunci jawaban tebak kota whatsapp seperti gambar diatas:
- Singaparna
- Sukabumi
- Lampung
- Probolinggo
- Surabaya
- Bengkulu
- Lombok
- Bali
- Malang
- Balikpapan
11. Sorong
12. Jember
13. Bintan
14. Tasikmalaya
15. Salatiga
16. Surabaya
17. Banyuwangi
18. Pondok Labu
19. Jambi
20. Kalimalang
21. Bekasi
22. Sopeng
23. Poso
24. Polewali
25. Tidore
26. Palu
Diatas merupakan kunci jawaban dari tebak kota menggunakan emoji whatsapp. Sebenarnya masih banyak sekali tebak emoji di aplikasi whatsapp. Semoga dengan adanya kunci jawaban tersebut dapat membantu kalian untuk menyelesaikan tantangan dari teman Anda.
Kunci Jawaban Tebak Judul Film Whatsapp
Mungkin permainan tebak kota whatsapp terbilang cukup mudah, karena memang jawaban tersebut seputar kota yang tersebar di Indonesia. Akan tetapi, bagaimana jika disuruh menebak judul film menggunakan emoji whatsapp? Pastinya cukup sulit bukan! Namun tak usah khawatir disini kami akan memberikan kunci jawaban tebak film whatsapp yang cukup populer saat ini.
- Ratatouille
- Star Wars
- Human Centipede
- Home Alone
- Up
- Cinderella
- Frozen
- Jungle Book
- Happy Feet
- Alice in Wonderland
Nah itu lah sedikit mengenai jawaban tebak judul film whatsapp. Semoga dapat membantu kalian, khususnya yang sedang kebingungan mencari jawabanya.
Baca Juga:
Kesimpulan
Kalian dapat menggunakan emoji whatsapp untuk membuat berbagai tebak-tebakan kepada teman, sahabat ataupun pacar. Namun kami ingatkan kembali, gunakan emoji yang cocok dengan jawaban.
Mungkin cukup sampai disini yang dapat kami berikan untuk kalian semua mengenai Kunci Jawaban Tebak Kota Whatsapp dan Judul Film, semoga dapat bermanfaat bagi kalian semua. Mohon maaf jika ulasan diatas kurang lengkap. Hormat kami, terima kasih!